Materi ke-6 Mahasiswa Unusa Berintelektual dengan anti kekerasan seksual, anti perundungan menjadi remaja asyik tanpa usik.

Pemateri :Hafid Algristian, dr., Sp.KJ - Unusa RSI Jemursari
Tema: Mahasiswa Unusa Berintelektual dengan anti kekerasan seksual, anti perundungan menjadi remaja asyik tanpa usik.

✧✧Macam-macam Bullying :
1. Fisik ( menghalangi, menyandung, mendorong, menjambak, memukul, merusak barang)
2. Verbal (panggilan merendahkan, mengejek fisik, status sosial dsb)
3. Sosial (gosip, fitnah, bikin isu)
4. Cyber bully (di dunia digital, merendahkan, dsb)
5. Seksual (mengintip, menyebar foto, mengambil foto secara diam-diam, memaksa seseorang untuk melihat pornografi)
Bullying bisa terjadi terus-menerus, berulang-ulang.

✧✧Kenapa bisa terjadinya bullying?
•Karena kurangnya empati. Terhadap orang yang lebih lemah/berbeda dengab dirinya
•Lemahnya pengawasan. Laporkan! Bullying tidak sama dengan latihan mental
•Merasa berbeda. Kurang percaya diri, rasa tidak terima, rendah diri atau direndahkan.

✧✧Empat posisi dalam bullying :
1.Pelaku : 
inferlorty-tidak pede,
Kompensasi jadi agresi,
2.Penonton:
Bystander, acuh, cuek
Tidak mau berkonflik
Memilih diam.
3.Korban :
Inferlority - tidak pede
Akibat dari trauma
Bisa jadi pelaku
4. Penolong:
Berpihak kepada korban
Pasif (membantu diam²)
Aktif (menengahi)

Balas dendam terbaik dengan cara berkehidupan terbaik
-Hafid Algristian, dr.,Sp.KJ-

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ramadhan Kareem 1445 H

my holiday on indonesian independence day

Materi ke-5 Strategi Menumbuhkan Critical Thinking Ability Untuk Menemukan Solusi Terbaik